Jump to content

[Ask] email checkout dikirim ke admin dulu, tidak langsung ke pembeli


Recommended Posts

salam rekan2 pengguna prestashop,

 

saya ada pertanyaan

biasanya setelah customer checkout keranjang belanjaannya, maka sistem akan langsung mengirim email berisi list item dan total harga langsung ke email customer.

 

kira2 bisa tidak seandainya order tsb tidak langsung dikirim ke email customer, tapi dikirim ke admin/ shop owner terlebih dahulu?

 

Tujuannya adalah supaya owner bisa memeriksa dulu apakah barang2 tsb msh ada di stock di dealer dan supaya customer tidak perlu membayar barang yg kosong.

 

setelah proses tsb, baru mengirim email (brg2 yg benar2 ready) ke customer.

 

maaf kalau ada kesalahan, masih newbie banget. mohon dijawab rekan2. terima kasih.

Link to comment
Share on other sites

Sepengetahuan saya di produk ada field stok, oleh karenanya stok harus dimaintain dan harus sama seperti stok di gudang atau stok distributor (jika menjual barang dari pihak ke tiga)

 

Jika ingin benar-benar mengecek ketersediaan barang, maka sistem e-commerce ini belum mendukung.

Karena menurut saya, step belanjanya akan tambah panjang.

 

Saran saya, biarkan pembeli melakukan pembayaran, jika barangnya ternyata tidak tersedia, maka produk bisa dikembalikan. Dalam hal ini, pilihlah refund atau return merchandise. Silakan diatur sesuai kebutuhan.

 

Semoga membantu

Link to comment
Share on other sites

  • 1 month later...
×
×
  • Create New...